PROPOSAL MEDIA PLAN KOPI KAPAL API
UNTUK
MEMENUHI TUGAS MATA KULIAH
Advertising
Manajemen
Irfan
Arazak
44311120106
UNIVERSITAS MERCUBUANA
JURUSAN MARKETING COMMUNICATION
FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI
2012
Informasi
Produk
Brand :
Kopi Kapal Api
Khalayak Sasaran
: 17 +
Geografi
: Nasional
Periode
: Juni 2012 – Desember 2012
Media :
TV, Cetak,
Tujuan
Media Placement
1. Memperkuat
Brand Awareness Kopi Kapal Api Pada Target Sasaran
2. Mendorong khalayak untuk memilih dan beralih pada Kopi
Kapal Api
3. Mencapai 85% khalayak sasaran dengan frekuensi
rata-rata melihat minimal 3x
Analisa
Persaingan Media
Kompetitor :
- Nescafe
- Torabika
- Indocafe
- Top Kopi
Total
Belanja Per Media
*Harga Paket Iklan di Koran Kompas tahun 2012
Banner Halaman 1 Reguler (FC), 7Kolom x 100 mm, 1 kali
terbit = Rp. 330.000,00
Dan pemasangan iklan untuk kopi dalam seminggu 3x selama
4 bulan, diskon 30%. ialah
3 x 4 Minggu x 6 bulan x Rp. 330.000 = Rp. 23.760.000,00.
Diskon 30% = Rp. 23.760.000 x 30 : 100 = Rp. 6.828.000,00
Rp. 23.760.000 – Rp 6.828.000 = Rp. 16.932.000 (harga setelah diskon)
Ppn 10% = Rp. 16.932.000 x 10 : 100 = 1.693.200
16.932.000 + 1.693.200 = Rp.
18.625.200,00
*daftar tariff iklan di
dapat dari : http://www.jasamas.com/index.php?option=com_content&view=article&id=185:kompas-tarif-iklan-dan-harga-iklan-koran-tahun-2012&catid=70:koran&Itemid=60
* Pemasangan iklan pada
media televisi RCTI
Biaya pemasangan iklan di tv pada pertengahan tahun juni
ini kemungkinan meningkat karena adanya bola Pila Eropa, dan produsen memasang
iklan dalam seminggu ada 3 hari,jadi dalam 1 bulan 12 hari pemasangan
iklan.durasi iklan 30detik
Pemasangan ikan pada media televisi ini dilakukan pada
jam 12.00-18.00, harga perkiraan Rp.8.000.000/30s (5x penayangan), pada jam
18.00-23.00 (10x penayangan) harga perkiraan untuk penayangan iklan Rp. 10.000.000/30s, 01.00-04.00 (10x
penayangan) tariff perkiraan (20.000.0000/30s).
Maka perhitungannya :
Rp. 8.000.000 x 5 x 12 hari =Rp 480.000.000
Rp. 10.000.000 x 10 x 12 hari =Rp. 1.200.000.000
Rp.
20.000.000 x 10 x 12 hari =Rp. 2.400.000.000 +
= Rp. 4.080.000.000 (dalam
bulan juni)
Perkiraan biaya untuk bulan juli, setelah piala eropa
berlangsung tariff iklan di media tv RCTI pun turun, kembali normal dan
pemasangan iklan pun sedikit berkurang karena kurangnya daya tari dari acara di
televisi. Dan penayangan iklan pada bulan ini di lakukan pada jam 12.00-18.00
(3x penayangan) dengan perkiraan tariff 5.000.000/30s, pada jam 18.00-23.00 (5x
penayangan) dengan perkiraan tarif 7.000.000/30s. dalam seminggu hanya dua hari
iklan ini di tayangkan.
Rp. 5.000.000 x 3 x 8 hari = Rp. 120.000.000
Rp.
7.000.000 x 5 x 8 hari = Rp. 280.000.000
+
= Rp. 400.000.000 (bulan juli)
Pada bulan agustus biaya pemasangan iklan kembali naik,
hal ini di sebabkan karena memasuki bulan ramadhan dan juga hari raya Idhul
Fitri, dan penayangan iklan pun kembali di tingkatkan, akan tetapi lebih pada
waktu dini hari/pada waktu sahun dan waktu berbuka puasa.
Berikut perkiraan biayanya16.00 – 21.00 (10x Penayangan)
tariff 6.000.000/30s, dan 01.00-05.00 (10x penayangan) tariff 8.000.000/30s.
dalam sebulan hanya 15 hari menayangkan iklan tersebut.
Rp.6000.000 x 10 x 15 hari = Rp. 900.000.000
Rp.
8.000.000 x 10 x 15 hari = Rp. 1.200.000.000
+
= Rp.
2.100.000.000
Bulan September-Desember
Paa bulan ini penayangan iklan kembali di turunkan dan
hanya di lakukan paa malam hari dimana banyak sinetron yang di putar dalam
kisaran waktu 18.00-23.00 (5x penayangan) dengan kisaran tariff 7.000.000/30s.
dalam sebulan hanya 10hari iklan ini di tayangkan
Rp. 7.000.000 x 5 x 10 x 4 bulan = Rp. 1.400.000.000
Strategi
Media
-Menggunakan strategi bauran media untuk memperluas
jangkauan penetrasi dan menambah frekuensi
-Media Televisi sebagai media utama untuk mendapatkan
awareness dengan cepat dan impact yang tinggi
-Media Cetak Koran digunakan untuk menyampaikan pesan
dari iklan tersebut secara lebih lengkap dan unutk menjangkau khalayak sasaran
yang lebih selektif.
Komposisi
Pemilihan Program
Pada bulan juni :
-Sport 50%
-entertainment 20%
-series 20%
-news 10%
Pada bulan juli -
Agustus
-sport 10%
-entertainment 40%
-Series 40%
-news 10%
Pada bulan
September-Desember
-entertainment 50%
-Series 40%
-news 10%
Pemiliha
Paruh Waktu
Pada bulan juni :
12.00-18.00, 18.00-23.00 , 01.00-04.00
Juli
12.00-18.00, 18.00-23.00
Agustus
16.00-21.00, 01.00-05.00
September-Desember
18.00-23.00
Penggunaan
Durasi
Penggunaan durasi selama 30 detik dimana
15 detik untuk menyampaikan informasi lebih lengkap
Dan 15 detik untuk meningkatkan frekuensi dan efisiensi
biaya
Strategi
Media Cetak
-Menampilkan ikan display warna untuk
menyampaikan iklan Kopi Kapal Api dengan lebih menarik, sebagai pengingta untuk
para pembasa
-Memilih Surat kabar yang memiliki
tingkat kepembacaan yang tinggi di daerahnya
makasih sudah share
ReplyDeletesolder uap